AMD Vishera Low Power akan hadir



TechnoPowerZone - Processor terbaru AMD ini dikenal dengan clocknya yang cukup tinggi dengan memanfaatkan semua core nya, terbukti AMD FX 8350 berjalan pada 8,17 GHz dengan 8Core aktif. Dilaporkan AMD akan merencanakan merilis produk visheranya dengan asumsi daya yang rendah

Processor AMD ini akan mampu beroperasi hanya dengan daya hanya 95 watt. Selain itu, FX-8300series nantinya juga akan berjalan pada kecepatan default clock 3,2 GHz dengan TurboBoost menjadi 3,6 GHz

Meski kecepatan default clock FX-8300series low power tidak lebih cepat dari produk FX-8300seriesnya yang telah hadir terlebih dulu, hal ini cocok digunakan untuk kalangan entry-level hingga mainstream dengan daya standart dan performa yang cukup handal. Terlebih untuk para entry level yang hanya menggunakan PowerSupply entry level





{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Tolong Kasih Komentar untuk blog newbie ini gan